by Admin | Jun 15, 2023 | Berita, Kegiatan
Pada Selasa, 13 Juni 2023 FISIP menyelenggarakan Workshop Upgrading Pegawai dalam rangka meningkatkan pelayanan akademik dan administrasi umum secara prima. Kegiatan ini digelar di hotel Arosa, Bintaro secara full day dari pagi sampai sore hari. Tema pada workshop...
by Admin | May 26, 2023 | Berita, Kegiatan
FISIP Daring, sebanyak 56 calon wisudawan dan wisudawati Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta secara seremonial dilepas dalam yudisium oleh Dekan FISIP Prof. Dr. Dzuriyatun Toyibah, M.Si., M.A., pada...
by Admin | May 25, 2023 | Berita, Kegiatan
Forum Komunikasi Mahasiswa Hubungan Internasional se-Indonesia (FKMHII) Koordinator Wilayah 2 mengadakan Joint Statement Forum 2023 dengan tema “The Youths Contribution in Achieving ASEAN’s Culture Education”. Acara yang diadakan sejak Senin hingga Rabu, 22-24 Mei...
by Admin | May 16, 2023 | Berita, Kegiatan, Seminar
FISIP Daring, Himpunan Mahasiswa Program Studi Hubungan Internasional (HIMAHI) sukses menggelar acara International Cultural Fair 2023 yang bertempat di Auditorium Prof. Bahtiar Effendy FISIP UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Selasa, 16 Mei 2023. Acara ini berhasil...
by Admin | May 15, 2023 | Berita, Kegiatan, Rapat
Pada Jum’at 12 Mei 2023 FISIP menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka pengisian dokumen Self Assesment Report (SAR) akreditasi internasional ACQUIN. Kegiatan ini digelar di hotel Arosa, Bintaro secara full day dari pagi sampai sore hari. Acara...
by Admin | May 11, 2023 | Berita, Kegiatan
Seperti menjadi sebuah tradisi, acara halalbihalal biasanya diadakan setelah Hari Raya Idul Fitri. FISIP UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Melakukan halalbihalal saat usai libur lebaran. Acara ini diselenggarakan 10 Mei 2023 pukul 13.00-15.00 WIB bertempat di Ruang...